Sasha Banks vs. Charlotte Di Clash Of Champions Akan Dibatalkan?



Di RAW Selasa lalu (waktu Indo) Sasha Banks return setelah berminggu-minggu absen karena menyembuhkan cederanya, yang tidak membutuhkan operasi. Di RAW itu Sasha ber-promo dan menyatakan bahwa ia akan menghadapi Charlotte untuk RAW Women's Championship di Clash of Champions pada 26 September (waktu Indo).

Namun Ringside News melaporkan bahwa pekan lalu WWE menyuruh departemen web untuk tidak mempromosikan pertandingan Sasha vs. Charlotte tersebut, dan mereka diperintah untuk memperbarui artikel menyangkut pertandingan ini.

Hal ini pun menyebabkan timbulnya indikasi bahwa WWE akan membatalkan pertandingan ini, dan kembali ke rencana mereka untuk mengadakan Bayley vs. Charlotte di Clash of Champions.

Credit: Ringside News

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Sasha Banks vs. Charlotte Di Clash Of Champions Akan Dibatalkan?"

Post a Comment

Silahkan berkomentar sesuai topik yang dibahas, gunakan kata-kata yang sopan dan bijak, komentar yang menyertakan link aktif dan iklan akan dimasukkan ke SPAM. Terima Kasih.